Rabu, 15 Desember 2010

Kunjungan Pos PAUD Nusa Indah

MPL News at Blogger, 15/12/10
Sebanyak 48 anak dari Pos Paud Nusa Indah telah melakukan kunjungan di Perpustakaan Umum Kota Malang. Ibu Sriaten, selaku koordinator kegiatan ini mengatakan bahwa, kegiatan ini lebih bersifat pengenalan, sehingga anak-anak tahu lingkungan diluar sekolah. Pos Paud Nusa Indah yang beralamat di jalan Tlogomas RW 07 Kota Malang ini berharap dapat melakukan kunjungan ke perpustakaan rutin setiap tahun sekali.
 
 [stm]